Home » » Benazir Nafilah,

Benazir Nafilah,

Lahir di Sumenep, 18 Desember 1988. Alumnus STKIP PGRI Sumenep. Aktif di UKM SanggarLentera STKIP PGRI Sumenep. Awalnya menulis cerpen tapi merasa tidak menemukan jati dirinya hingga akhirnya jatuh hati pada puisi. Karya-karyanya pernah di muat di BuletinTera, Majalah Sastra Horison, Majalah Kidung Dewan Kesenian Jawa Timur, Surabaya Post, Majalah Satra Kalimas.

Pernah mendapatkan Juara I dalam lomba Cipta Puisi Spontani di Daulah STAIN XIII. Terbaik III dalam lomba Cipta Puisi Spontan di IDIA Al-Amien 2010. Juara Harapan I Cipta Puisi Nada FM 2010. Antologi bersama “Wanita yang Membawa Kupu-Kupu” 2010, Komite Sastra Dewan Kesenian Sumenep bekerjasama dengan UKM SanggarLentera. Antologi bersama Kumpulan Essai  “Politik Budaya dan Tendensi Konsumtif”. Antologi bersama “Pesta Penyair” 2010, Dewan Kesenian Jawa Timur.

Antologi bersama “Menyusun Wajah Tanah Air” 2012. Antologi bersama “BumiManusia” Ubud Writers and Readers Festifal 2012. Antologi bersama “Back to Ubud” 2013. Antologi bersama“Out of Ubud” 2014. Antologi bersama “Penyair Muda Madura” 2015. Antologi puisi tunggalnya“ Benazir Nafilah, Memberi dan Hutan” 2011 dan “Madura Aku dan Rindu”, tahun 2015. Email: nafilabenazir@yahoo.com. No. Hp. 081935155650.
Share this article :

0 komentar:

Posting Komentar

++++++
 
Fõrum Bias : Jalan Pesona Satelit Blok O No. 9 Sumenep, Jawa Timur; email: forumbias@gmail.com
Copyright © 2016. Perempuan Laut - All Rights Reserved
Template Modify by Creating Website Inspired Wordpress Hack
Proudly powered by Blogger